Kendala Income Tidak Muncul

Income tidak muncul pada pengguna Mikhmon untuk ROS 7.10 - 7.19 disebabkan karena pembuatan voucher menggunakan Mikhmon versi lama yaitu ROS 6, Sehingga income tidak akan muncul pada Mikhmon ROS 7.

Tidak ada solusi untuk masalah ini kecuali melakukan generate voucher baru menggunakan Mikhmon ROS 7.

 

Bukti bahwa income berjalan pada ROS 7.10 - 7.19:
https://www.youtube.com/watch?v=rS8sYEQY7zw

  • income mikhmon tidak muncul
  • 3655 Kunder som kunne bruge dette svar
Hjalp dette svar dig?

Relaterede artikler

Kendala Voucher Hotspot Tidak Terhapus

CASE 1 Berikut ini adalah contoh kendala yang dialami banyak pengguna mikhmon yang habis...

Membuat Profile & User Hotspot di Mikhmon

Berikut ini adalah cara untuk membuat profile dan user hotspot di mikhmon, agar user yang expired...

Cara Menghubungkan VPN Remote API Mikhmon

Pasang VPN Remote di Mikrotik Berikut ini adalah cara menghubungkan VPN Remote API Mikhmon....

Kendala Akses Mikhmon Lambat

Kendala yang sering dialami oleh pengguna mikhmon online maupun offline adalah loading mikhmon...